Record Details

PENGARUH FAKTOR BAHAN BAKU DAN BAHAN PENOLONG TERHADAP PRODUKSI (STUDI PADA PABRIK TAHU UD. DIYAMIN DI KELURAHAN BANYUANYAR, SAMPANG)

JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis)

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PENGARUH FAKTOR BAHAN BAKU DAN BAHAN PENOLONG TERHADAP PRODUKSI (STUDI PADA PABRIK TAHU UD. DIYAMIN DI KELURAHAN BANYUANYAR, SAMPANG)
 
Creator Mufida, Imroatul
Kurniati, Rini Rahayu
Zunaida, Daris
 
Subject
Bahan Baku, Bahan Penolong, dan Produksi Tahu

 
Description Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh bahan baku dan bahan penolong terhadap produksi tahu di pabrik tahu UD. Diyamin. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif asosiatif, dengan teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Data yang digunakan adalah data laporan produksi dan keuangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) bahan baku secara parsial berpengaruh signifikan terhadap produksi tahu, 2) bahan penolong secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap produksi tahu, 3) secara bersama-sama bahan baku dan bahan penolong berpengaruh signifikan terhadap produksi tahu. Pengujian hipotesis menunjukkan bahwa adanya pengaruh bahan baku dan bahan penolong terhadap produksi tahu di pabrik tahu UD. Diyamin. Nilai persamaan Y = - 4,245 + 50,551 X1 + 1,860 X2 + e. Koefisien determinasi (R2) bahan baku (X1) dan bahan penolong (X2) menunjukkan nilai sebesar 99,8% untuk produksi tahu, sedangkan sisanya sebesar 0,002% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti.
 
Publisher LPPM FIA Unisma Malang
 
Contributor
 
Date 2019-01-29
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Artikel yang dipeer-review
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/1940
 
Source JIAGABI; Vol 8, No 1 (2019): JIAGABI; 51-58
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis); Vol 8, No 1 (2019): JIAGABI; 51-58
2302-7150
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/1940/1863
 
Rights ##submission.copyrightStatement##