Record Details

ANALISIS STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENGUNJUNG DI PT.SELECTA BATU

JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis)

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title ANALISIS STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENGUNJUNG DI PT.SELECTA BATU
 
Creator alivia, ardhina yeni
 
Subject


 
Description Pentingnya komunikasi pemasaran yang dilakukan oleh staff bagian marketing adalah untukmenunjukkan meningkatnya volume pengunjung, sehingga staff marketing di PT Selecta Batu harusmeningkatkan kreatifitasnya untuk bersaing dengan wisata-wisata yang modern khususnya di Kota Batu.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui marketing dalam meningkatkan volume pengunjung di PT.Selecta Batu. Penelitian ini menggunakan kualitatif deskripstif dari Saldana Michael Hubermen. Peranmarketing sangat penting bagi perusahaan untuk meningkatkan volume pengunjung, untuk menjadi staffmarketing yang yang mampu berkomunikasi dengan masayarakat dan memiliki kreatifitas yang mampumeningkatkan volume pengunjung. Pengelola taman rekreasi selecta tidak memberi batasan dalammenentukan target, semua lapisan masyarakat dilihat dari segi umur, sosial, maupun pendidikan.Kata Kunci : Strategi, Komunikasi Pemasaran, Volume Pengunjung
 
Publisher LPPM FIA Unisma Malang
 
Contributor
 
Date 2018-09-25
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Artikel yang dipeer-review
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/1547
 
Source JIAGABI; Vol 7, No 2 (2018): AGUSTUS
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis); Vol 7, No 2 (2018): AGUSTUS
2302-7150
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/jiagabi/article/view/1547/1518
 
Rights ##submission.copyrightStatement##