Analisis Kekasaran Permukaan Pengecoran Alumunium Pada Proses Sand Casting
Jurnal Teknik Mesin
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Analisis Kekasaran Permukaan Pengecoran Alumunium Pada Proses Sand Casting
|
|
Creator |
Sahri, Sahri
|
|
Description |
Abstrak Alumunium merupakan logam non ferrous yang banyak digunakan dalam berbagai bidang industri. Berdasarkan massa jenisnya yang rendah, baja alumunium banyak digunakan untuk bahan konstruksi missal, kerangka pesawat terbang, kerangka kandaran bermotor, dan rangka konstruksi bangunan. Berdasarkan konduktivitas panasnya, logam alumunium banyak digunakan sebagai alat pemanas dan peralatan memasak. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang diawali dengan pembuatan pasir cetak,pembuatan cetakan,peleburan,penuangan,pembentukan specimen, sampai dengan pengujian, Dalam analisanya digunakan metode varian satu arah dengan dua variable,variabel tetap( kekasaran) dan variable bebas ( Pasir kali dan Silika). Dari hasil analisa data kekasaran di peroleh kesimpulan,maka dalam peneliti ini, pasir silika maupun pasir kali dapat di pergunakan dalam pembuatan cetakan di industri pengecoran logam ,tujuan penelitian ini yaitu membandingkan antara pasir silika dan pasir kali4untuk mendapatkan hasil kekasaran permukaan pengecoran alumunium berdasarkan tinggkat kekasarannya. Surface roughnes tester terhadap hasil cor alumunium menggunakan pasir silika X1 = 3,45 µm, X2 = 3,80 µm, X3 = 4,04 µm, dan X4 = 4,86 µm sedangkan pasir kali Y1 = 5,95 µm, Y2 = 5,96 µm, Y3 = 7,00 µm,Y4 = 9,30 µm. dari analisa data kekasaran diperoleh kesimpulan bahwa penelitian membandingkan pasir silika dan pasir kali pada permukaan pengecoran berdasarkan tingkat kekasaran. Kata Kunci : Pasir silika , pasir kali , Pengecoran ,kekasaran permukaan
|
|
Publisher |
UNIVERSITAS ISLAM MALANG
|
|
Contributor |
—
|
|
Date |
2021-02-04
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion artikel |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jts/article/view/10046
|
|
Source |
Jurnal Teknik Mesin; Vol 16, No 2 (2021); 70 - 75
2337 -6546 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jts/article/view/10046/8029
http://riset.unisma.ac.id/index.php/jts/article/view/10046/8030 |
|
Rights |
Copyright (c) 2021 Jurnal Teknik Mesin
|
|