Record Details

KEDUDUKAN ALAT BUKTI PETUNJUK DALAM PROSES PERADILAN PIDANA DI INDONESIA

Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title KEDUDUKAN ALAT BUKTI PETUNJUK DALAM PROSES PERADILAN PIDANA DI INDONESIA
 
Creator islamudin, zuhrul
 
Description ABSTRACTThe many problems with criminal proceedings, professional law enforcement officials must surely be required to rule out evidenced evidence in the court. Meanwhile, the law of criminal proof is the stipulations of proof, evidence, the method of collecting and obtaining evidence to prove in court and the power of proof and burden of proof in criminal crimes. The purpose of this study is to know how the application of the instrument of evidence is indirect in the judicial process, as well as to know how the power of the instructional evidence in the waste system. The study constitutes a normative legal study, with the approach of legislation (leaning approach), conceptual approach (case approach), case approach (approach approach) and comparative approach (approach).Key words: Tool of Evidence, The instrument of Evidence, Proof System.. ABSTRAKBanyaknya permasalahan dalam proses peradilan pidana, aparat penegak hukum yang professional tentu harus dituntut untuk menguasai pembuktian di dalam persidangan. Sementara itu, hukum pembuktian perkara pidana adalah ketentuan-ketentuan mengenai pembuktian yang meliputi alat bukti, barang bukti, cara mengumpulkan dan memperoleh bukti pada penyampaian bukti di pengadilan serta kekuatan pembuktian dan beban pembuktian dalam perkara pidana. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana penerapan alat bukti petunjuk sebagai bukti tidak langsung di dalam proses peradilan, serta untuk mengetahui bagaimana kekuatan alat bukti petunjuk dalam sistem pembutian. Penelitian ini merupakan jenis penelitian hukum normatif, dengan menggunakan pendekatan peraturan perundang-undangan (statute approach), pendekatan konseptual (conceptual approach), pendekatan kasus (case approach) dan pendekatan perbandingan (comparative approach). Kata kunci : Alat Bukti, Alat Bukti Petunjuk, Sistem Pembuktian. 
 
Publisher Fakultas Hukum Universitas Islam Malang
 
Contributor
 
Date 2021-08-03
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/jdh/article/view/12539
 
Source Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum; Vol 27, No 20 (2021): Dinamika; 2867-2881
2745-9829
0854-7254
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/jdh/article/view/12539/9764
 
Rights Copyright (c) 2021 Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum