Record Details

PELAKSANAAN PERJANJIAN SEWA MENYEWA TANAH PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) DENGAN MASYARAKAT DI KAWASAN WISATA KAMPUNG TRIDI (3D) KOTA MALANG

Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title PELAKSANAAN PERJANJIAN SEWA MENYEWA TANAH PT. KERETA API INDONESIA (PERSERO) DENGAN MASYARAKAT DI KAWASAN WISATA KAMPUNG TRIDI (3D) KOTA MALANG
 
Creator Alim, Zainul
 
Description ABSTRACT            Leasing land for PT. Kereta Api Indonesia (Persero) already exists and is developing in Indonesian society. People who live in the Tourism Area of Kampung Tridi (3D) Malang City are one of the tenants of the land of PT. Kereta Api Indonesia (Persero). The purpose of this study was to determine the regulations of PT. Kereta Api Indonesia (Persero) when renting out the land, how is the lease between PT. Kereta Api Indonesia (Persero) with the Community in the Tourism Area of Kampung Tridi (3D) Malang City, and what are the legal consequences if the parties to the agreement default. The research method used is juridical empirical research through a juridical sociological approach with descriptive qualitative data analysis techniques. Leasing land for PT. Kereta Api Indonesia (Persero) is based on the existing regulations. For its implementation, there is a procedure established by PT. Kereta Api Indonesia (Persero) with a written agreement with an underhand deed. In the implementation, some defaults are carried out but there is no action so that there is neglect of the land.Keywords: Rent, land, PT. Kereta Api Indonesia (Persero). ABSTRAK            Sewa menyewa tanah PT. Kereta Api Indonesia (Persero) sudah ada dan berkembang dalam masyarakat Indonesia. Masyarakat yang berada di Kawasan Wisata Kampung Tridi (3D) Kota Malang merupakan salah satu pihak penyewa tanah PT. Kereta Api Indonesia (Persero). Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui peraturan PT. Kereta Api Indonesia (Persero) ketika menyewakan tanahnya, mengetahui pelaksanaan sewa menyewa antara PT. Kereta Api Indonesia (Persero) dengan Masyarakat di Kawasan Wisata Kampung Tridi (3D) Kota Malang, serta mengetahui akibat hukum jika pihak dalam perjanjian tersebut wanprestasi. Metode penelitian yang digunakan menggunakan jenis penelitian yuridis empiris melalui pendekatan yuridis sosilogis dengan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Sewa menyewa tanah PT. Kereta Api Indonesia (Persero) dilandasi sesuai dengan peraturan yang ada. Untuk pelaksanaannya, terdapat prosedur yang ditetapkan oleh PT. Kereta Api Indonesia (Persero) dengan bentuk perjanjian tertulis dengan akta dibawah tangan. Dalam pelaksannaanya terdapat wanprestasi yang dilakukan tetapi tidak adanya tindakan sehingga teradinya pembiaran terhadap tanah tersebut.Kata Kunci: Sewa menyewa, Tanah, PT. Kereta Api Indonesia (Persero).
 
Publisher Fakultas Hukum Universitas Islam Malang
 
Contributor
 
Date 2021-01-04
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/jdh/article/view/9268
 
Source Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum; Vol 27, No 1 (2021): Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum; 53-69
2745-9829
0854-7254
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/jdh/article/view/9268/7474
 
Rights Copyright (c) 2021 Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum