Record Details

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN BERENCANA

Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title TINJAUAN YURIDIS TERHADAP TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN BERENCANA
 
Creator Syarifudin, Akhmad
 
Description AbstrakDari penelitian yang dilakukan, penulis mendapatkan hasil sebagai berikut : bahwa angka kejadian tindak pidana pembunuhan berencana yang terjadi pada tahun 2014 yaitu 1 kasus, tahun 2015 2 kasus, tahun 2016 1 kasus sedangkan dari tahun 2017-2019 polres sampang tidak ada kasus pembunuhan berencana.dari hal tersebut peneliti menemukan faktor penyebab pembunuhan berencana adalah disebabkan oleh : 1. faktor internal yaitu dari faktor kejiwaan, 2. disebabkan oleh faktor eksternal yaitu oleh faktor diluar diri pelaku yakni masalah perempuan.kata kunci: pembunuhan, faktor, norma yuridis AbstractFrom the research carried out, the author obtained the following results: that the incidence of planned murder crimes that occurred in 2014 was 1 case, in 2015 2 cases, in 2016 1 case whereas from 2017-2019 sampang police there were no premeditated murder cases. from this, the researchers found that the causes of premeditated murder were caused by: 1. internal factors, namely psychiatric factors, 2. caused by external factors, namely factors outside of the perpetrator, namely the problem of women.keywords: murder, factors, juridical norms
 
Publisher Fakultas Hukum Universitas Islam Malang
 
Contributor
 
Date 2019-07-29
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/jdh/article/view/4210
 
Source Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum; Vol 25, No 14 (2019): Dinamika: Jurnal Ilmiah Ilmu Hukum
2745-9829
0854-7254
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/jdh/article/view/4210/3747
 
Rights Copyright (c) 2019 Dinamika Hukum