Record Details

ANALISIS EFISIENSI PEMASARAN KUBIS DI DESA KRUCIL KECAMATAN KRUCIL KABUPATEN PROBOLINGGO

Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian dan Agribisnis

View Archive Info
 
 
Field Value
 
Title ANALISIS EFISIENSI PEMASARAN KUBIS DI DESA KRUCIL KECAMATAN KRUCIL KABUPATEN PROBOLINGGO
 
Creator Yustiara, Desdian Dwi
 
Description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui saluran pemasaran kubis di Desa Krucil dan untuk mengetahui efisiensi pemasaran kubis di Desa Krucil. Penentuan lokasi penelitian dilakukan secara purposive (sengaja) di Desa Krucil Kecamatan Krucil Kabupaten Probolinggo. Sample petani sebanyak 39 dan menggunakn snow ball sampling untuk lembaga pemasaranya. Metode analisis data menggunakan marjin pemasaran dan farmer share. Hasil analisis saluran pemasaran menunjukkan bahwa ada 2 saluran pemasaran di Desa Krucil yaitu petani – pedagang besar – pedagang luar kota dan saluran pemasaran dua petani – pengepul – pedagang besar – pengecer. Hasil analisis efisiensi menujukkan hasil untuk saluran pemasaran satu efisien dan untuk saluran dua tidak efisien.
 
Publisher Program Studi Agribisnis
 
Contributor
 
Date 2019-08-01
 
Type info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion
Peer-reviewed Article
 
Format application/pdf
 
Identifier http://riset.unisma.ac.id/index.php/SEAGRI/article/view/4592
 
Source Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian dan Agribisnis; Vol 7, No 4 (2019): Seagri
2339-1111
 
Language eng
 
Relation http://riset.unisma.ac.id/index.php/SEAGRI/article/view/4592/4141
 
Rights Copyright (c) 2019 Desdian Dwi Yustiara