Pengaruh Penggunaan Digital Marketing System, Terhadap Kekuatan Daya saing Hasil Penjualan Susu Kambing
SINDA: Comprehensive Journal of Islamic Social Studies
View Archive InfoField | Value | |
Title |
Pengaruh Penggunaan Digital Marketing System, Terhadap Kekuatan Daya saing Hasil Penjualan Susu Kambing
|
|
Creator |
Yusuf, Saifudin
Ningsih, Bela Deni Rahayu Qolbi, Mochammad Syifaul |
|
Description |
Dalam penelitian ini, peneliti ingin mengetahui pengaruh penjualan susu kambing etawa menggunakan Digital Marketing System (Sistem Pejualan Digital) serta mengetahui perbedaan penjualan konvensional dengan Digital Marketing System. Aspek kemudahan mengetahui produk, Kandungan Prodak, mamfaat produk, dan mempercepat proses pelayanan terhadap konsumen, menjadi salah satu alasanya Digital Marketing System digunakan terhadap penjualan Susu Kambing Etawa. Sehingga perlu dilakukan eksperimen, untuk mengetahui secara utuh tingkat Pengaruh penjualan serta Daya Saing Penjualan Susu Kambing Etawa menggunakan Digital Marketing System dan melakukan Perbandingan terhadap penjualan yang menggunakan system konvensional. Adapun Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian diskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan, Digital Marketing System memiliki pengaruh yang sangat tinggi terhadap penjualan susu kambing etawa, dibandingkan menggunakan system konvensinal. Salah satunya, pada proses pemasaran, kenyamanan dan kemudahan konsumen memperoleh informasi produk, hingga proses transaksi. |
|
Publisher |
Universitas Nahdlatul Ulama Blitar
|
|
Date |
2021-04-30
|
|
Type |
info:eu-repo/semantics/article
info:eu-repo/semantics/publishedVersion |
|
Format |
application/pdf
|
|
Identifier |
https://ojs.unublitar.ac.id/index.php/sinda/article/view/36
|
|
Source |
SINDA: Comprehensive Journal of Islamic Social Studies; Vol 1 No 1 (2021): Volume 1, Nomor 1, April 2021; 38-42
2776-6489 2797-0612 |
|
Language |
eng
|
|
Relation |
https://ojs.unublitar.ac.id/index.php/sinda/article/view/36/26
|
|
Rights |
Copyright (c) 2021 SINDA: Comprehensive Journal of Islamic Social Studies
|
|