Record Details

PENERAPAN METODE INKUIRI DALAM MENINGKATKAN KREATIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA MUHAMMADIYAH 1 TAMAN SIDOARJO

DAR EL-ILMI : Jurnal Studi Keagamaan, Pendidikan dan Humaniora

View Archive Info
 
 
Field Value
 
ISSN 2550-0953
2303-3487
 
Authentication Code dc
 
Title Statement PENERAPAN METODE INKUIRI DALAM MENINGKATKAN KREATIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA MUHAMMADIYAH 1 TAMAN SIDOARJO
 
Personal Name Rahayu NM, Siti
STAI Alif Laam Miim Surabaya
 
Summary, etc. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan metode inkuiri dalam meningkatkan kreativitas siswa dalam pembelajaran sejarah di SMA Muhammadiyah 1 Taman Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pilihan observasi, wawancara dan dokumentasi sebagai teknik pengumpulan data dan tahapan dalam analisis yang digunakan adalah reduksi, display dan verifikasi dan penarikan kesimpul. hasil penelitian di atas dapat peneliti jelaskan bahwa penerapan metode inkuiri dalam meningkatkan kreativitas siswa dalam pembelajaran sejarah di SMA Muhammadiyah 1 Taman Sidoarjo berjalan dengan baik. Hal itu dapat dilihat dari bagaimana siswa menggunakan metode inkuiri untuk memecahkan masalah mulai dari melakukan observasi, bertanya, mengajukan dugaan (hipotesis), mengumpulkan data dan membuat kesimpulan. Dari tahapan tersebut tentu memberikan alternatif pilihan metode pada guru, sehingga metode pembelajaran yang digunakan tidak hanya konvensional saja.
 
Publication, Distribution, Etc. Fakultas Agama Islam Universitas Islam Darul 'Ulum Lamongan
 
Electronic Location and Access application/pdf
http://e-jurnal.unisda.ac.id/index.php/dar/article/view/2582
 
Data Source Entry DAR EL-ILMI : Jurnal Studi Keagamaan, Pendidikan dan Humaniora; Vol 8 No 1 (2021): April
 
Language Note eng
 
Terms Governing Use and Reproduction Note ##submission.copyrightStatement##